Timnas senior akan mulai TC pada 1 Mei 2021 di Jakarta
Timnas senior akan mulai mengadakan pemusatan latihan atau TC pada 1 Mei 2021 di Jakarta. TC mendatang menjadi persiapan Timnas untuk laga sisa Kualifikasi Piala...
Timnas berada di peringkat ke-35 dari 46 negara Asia
Tim nasional Indonesia berada di peringkat ke-35 dari 46 negara Asia dalam rangking FIFA edisi 7 April 2021. Posisi tersebut tidak berubah dari rangking FIFA...
Tiga pemain Timnas di Malaysia berpeluang mengikuti TC di Dubai sejak awal
Tiga pemain Timnas yang sedang berkarir di Liga Malaysia berpeluang mengikuti pemusatan latihan atau TC di Dubai Uni Emirat Arab sejak awal. Timnas berencana mengadakan...
Timnas masih mencari lawan uji coba selain Afghanistan
PSSI masih terus mencari lawan uji coba lain untuk Timnas. Sebelumnya Timnas sudah dipastikan melakukan laga persahabatan melawan Afghanistan pada 25 Mei 2021 di Dubai...
Sekilas roadmap Timnas menuju Kualifikasi Piala Dunia 2022
Persiapan Timnas menuju tiga pertandingan sisa Kualifikasi Piala Dunia 2022 mulai terlihat jelas. Berikut sekilas roadmap Timnas yang disusun pelatih Shin Tae-yong. Shin Tae-yong akan...
Timnas dikabarkan akan uji coba lawan Afghanistan pada 25 Mei 2021 di Dubai
Timnas dikabarkan akan menjalani pertandingan uji coba melawan Afghanistan pada 25 Mei 2021 di Dubai Uni Emirat Arab. Kabar itu disampaikan oleh federasi sepak bola...
Data pertandingan Timnas: Indonesia vs Burma (17 September 1987)
Ringkasan singkat Pelatih Bertje Matulapelwa melakukan perubahan kecil di formasi awal. Pemain senior dan mantan kapten Timnas, Herry Kiswanto mengisi lini tengah, menggantikan Patar Tambunan....
Ernando Ari kembali bermain, opsi untuk kiper Timnas U23 bertambah
Kiper Timnas U19 Ernando Ari Sutaryadi kembali bermain. Sebelumnya kiper kelahiran Semarang ini mengalami cedera bahu sewaktu latihan bersama Timnas U19. Cedera bahu yang berkepanjangan...
Timnas memiliki modal untuk membentuk pertahanan yang kuat
Timnas memiliki modal bagus untuk membentuk pertahanan yang kuat dalam pertandingan sisa di Kualifikasi Piala Dunia 2022 pada 3-11 Juni 2021 di Dubai Uni Emirat...
15 pemain Timnas era Shin Tae-yong mencetak assist di Piala Menpora
Sebanyak 15 pemain Timnas era Shin Tae-yong sudah mencetak assist di turnamen pramusim Piala Menpora. Apakah jumlah 15 terhitung banyak? Tidak jika menghitung jumlah total...